PNGARUH MUHADASAH TERHADAP KEMAMPUAN BERBICARA DI MTSS SABILUL ULUM MANYAK PAYED

FAKRIYYAH, 1022011007 (2016) PNGARUH MUHADASAH TERHADAP KEMAMPUAN BERBICARA DI MTSS SABILUL ULUM MANYAK PAYED. Skripsi thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI COT KALA LANGSA.

[img]
Preview
Text
1_7-PDF_SKRIPSI FAKRIYYAH.pdf

Download (2711Kb) | Preview

Abstract

Sesungguhnya MTs S Sabilul Ulum Manyak Payed sebelumnya telah menggunakan pembelajaran hiwar, tetapi belum mempraktekan hanya sebatas membacanya saja, dan masih bercampur dengan pembelajaran kitabah, mendengar dan membaca. sehingga peneliti ingin menerapakan hiwar dan mempraktekan terhadap kemampuan berbicara siswa disekolah ini. Adapun rumusan masalah pada penelitian ini adalah : Bagaimana pengaruh muhadasah terhadap kemampuan berbicara siswa Di MTs S Sabilul Ulum, Bagaimana minat siswa dalam pembelajaran muhadasah Di MTs S Sabilul Ulum. Adapun penelitian ini bertujuan mengetahui sejauh mana pengaruh muhadasah terhadap kemampuan berbicara siswa Di MTs S Sabilul Ulum, dan mengetahui minat siswa dalam pembelajaran muhadasah Di MTs S Sabilul Ulum. Untuk membuktikan tujuan ini maka Peneliti menggunakan penelitian tindakan kelas, dengan pendekatan kualitatif deskriptif. Dimana peneliti adalah sebagai guru juga sebagai peneliti yang merencanakan, melaksanakan juga mengumpulkan data. Adapun pengumpulan data peneliti menggunakan observasi, wawancara dan tes. Adapun kesimpulan peneliti adalah:Bahwa kemampuan berbicara siswa meningkat dengan pembelajaran hiwar, dan kita tahu bahwa muhadasah mempengaruhi kemampuan berbicara siswa, pernyataan ini bisa dilihar dari gambaran tabel (4.10 ) dan tabel (4.13 ). Minat siswa juga meningkat. Karena adanya perubahan dari sebelum siklus yang kurang minat dalam belajar bahasa arab khususnya dalam hiwar. Hal ini berdasarkan dari hasil pre-siklus dan prosiklus.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing I: Burhanuddin Sihotang Pembimbing II: Hatta Sabri, M.Pd
Uncontrolled Keywords: MUHADASAH, KEMAMPUAN BERBICARA
Subjects: Bahasa Arab > Kemampuan Berbicara dalam Bahasa Arab
Divisions: Fak. Tarbiyah & Ilmu Keguruan > Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: mrs Editor Pustaka
Date Deposited: 24 Jan 2018 02:32
Last Modified: 24 Jan 2018 02:32
URI: http://digilib.iainlangsa.ac.id/id/eprint/1133

Actions (login required)

View Item View Item