FITRI AGUSTINA, 130800272 (2015) PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIK SISWA KELAS VII MTsN LANGSA. Skripsi thesis, IAIN ZAWIYAH COTKALA LANGSA.
|
Text
READY.pdf Download (1344Kb) | Preview |
Abstract
Matematika merupakan salah satu ilmu yang mendasari perkembangan kemajuan sains dan teknologi, melalui belajar matematika, siswa dapat mendapatkan kesempatan untuk mengembangkan berpikir sistematis, logis dan kritis. Selama ini banyak orang yang berpendapat bahwa untuk meraih prestasi belajar yang tinggi diperlukan Kecerdasan Intelektual (IQ) yang juga tinggi. Namun, menurut hasil penelitian terbaru dibidang psikologi membuktikan bahwa IQ bukanlah satu-satunya faktor yang mempengaruhi prestasi belajar seseorang, tetapi ada banyak faktor lain yang mempengaruhi salah satunya adalah kecerdasan emosional. Kecerdasan emosional adalah kemampuan seseorang untuk mengenali emosi diri, mengelola emosi diri, memotivasi diri sendiri, mengenali emosi orang lain (empati) dan kemampuan untuk membina hubungan (kerjasama) dengan orang lain. Siswa yang memiliki kecerdasan emosional yang tinggi dalam pembelajaran matematika maka ia dapat mengetahui dan mengendalikan perasaan mereka sendiri dengan baik. sehingga mampu mewujudkan intelektual dan emosional yang seimbang
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing I:Mazlan, S.Pd, M.Si Pembimbing II:Budi Irwansyah, M.Si |
Uncontrolled Keywords: | KECERDASAN EMOSIONAL, KOMUNIKASI MATEMATIK |
Subjects: | Pendidikan > Motivasi Belajar Pendidikan > Pendidikan Anak |
Divisions: | Fak. Tarbiyah & Ilmu Keguruan > Pendidikan Matematika |
Depositing User: | mrs Editor Pustaka |
Date Deposited: | 29 Nov 2016 03:22 |
Last Modified: | 29 Nov 2016 03:22 |
URI: | http://digilib.iainlangsa.ac.id/id/eprint/620 |
Actions (login required)
View Item |