POLA KOMUNIKASI BINMAS POLRES LANGSA DALAM MENINGKATKAN HUBUNGAN MASYARAKAT DI KOTA LANGSA

PERI UMARI, 3012011059 (2015) POLA KOMUNIKASI BINMAS POLRES LANGSA DALAM MENINGKATKAN HUBUNGAN MASYARAKAT DI KOTA LANGSA. Skripsi thesis, IAIN ZAWIYAH COTKALA LANGSA.

[img]
Preview
Text
READY.pdf

Download (576Kb) | Preview

Abstract

Setiap masyarakat yang tinggal di Kota Langsa harus selalu bisa menciptakan hubungan masyarakat yang baik, berinteraksi dengan masyarakat di sekeliling lingkungannya, karena dengan adanya interaksi yang baik dengan sesama, maka akan terciptanya Kabtibmas yang kondusif dalam bermasyarakat. Pembahasan ini dilakukan dengan tujuan, untuk mengetahui pola komunikasi Binmas Polres Langsa Dalam meningkatkan hubungan masyarakat di Kota Langsa saat ini. Untuk mencapai tujuan penelitian, penulis menggunakan metode penelitian berupa deskriptif kualitatif, yakni menggambarkan berbagai fenomena di Kota Langsa tentang Pola Komunikasi Binmas Polres Langsa dalam meningkatkan kualitas hubungan masyarakat. Sedangkan untuk memperoeh sejumlah data, penulis melakukan wawancara dengan beberapa personil Binmas Polres Langsa setempat. Hasil dari kajian yang dibahas berdasarkan langkah-langkah penelitian telah diperoleh hasil bahwa pola komunikasi yang dilakukan Binmas Polres Langsa dalam meningkatkan hubungan masyaraakat Kota Langsa saat ini dilakukan melalui pola komunikasi sambang desa, FKPM, pembinaan keamanan swakarsa, saweu sikula, dan sweu keude kupi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing I: Samsuar, MA Pembimbing II: Raja Bangsawan, MA
Uncontrolled Keywords: KOMUNIKASI
Subjects: Umum > Komunikasi
Divisions: Fak. Ushuluddin, Adab & Dakwah > Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: mrs Editor Pustaka
Date Deposited: 11 Nov 2016 03:57
Last Modified: 11 Nov 2016 03:57
URI: http://digilib.iainlangsa.ac.id/id/eprint/533

Actions (login required)

View Item View Item