Pengembangan Instrumen Penilaian Pembelajaran Era Revolusi Industri 4.0

Dr. Nurmawati, M.Pd, 198101122008012015 (2023) Pengembangan Instrumen Penilaian Pembelajaran Era Revolusi Industri 4.0. -, -.

[img] Text
PM_Farida_merged.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://-

Abstract

Memasuki era revolusi industri 4.0 teknologi menjadi pondasi dasar dalam perkembangan pendidikan, sesuai dengan undang-undang nomor 14 tahun 2015 tentang guru dan dosen menyatakan bahwa; setiap guru dan dosen harus dapat memanfaatkan teknologi. Pemanfaatan tehnologi sebagai sarana pembelajaran guna mewujudkan siswa yang kreatif dan inovatif sebagai hasil belajarnya. Kemampuan tehnologi dan penggunaan model pembelajaran yang menarik akan lebih menghasilkan kemampuan siswa secara maksimal dalam belajarnya. dalam tulisan ini akan dijelaskan mengenai revolusi industri dan pondasi dalam perkembangan pendidikan.

Item Type: Other
Uncontrolled Keywords: Instrumen Penilaian, era revolusi industri, era 4.0
Subjects: Pendidikan
Divisions: Pasca. Pendidikan Agama Islam
Depositing User: mrs Editor Pustaka
Date Deposited: 20 Jun 2023 09:03
Last Modified: 20 Jun 2023 09:03
URI: http://digilib.iainlangsa.ac.id/id/eprint/3606

Actions (login required)

View Item View Item