Sri Wahyuni, 1022015030 (2020) Penggunaan Permainan Berburu Harta Karun untuk Meningkatkan Kosakata Siswa di SMAN 4 Langsa. Skripsi thesis, Institut Agama Islam Negeri Langsa.
Text
SARI WAHYUNI.1022015030.PBA.2020.pdf Download (2MB) |
Abstract
Pembelajaran mufradat memiliki hubungan yang kuat dengan pembelajaran maharah kebahasaan yang hadir dalam pembelajaran bahasa arab dari segi memahami judul dan tujuannya sama seperti bahasa penghubung, sama-sama memiliki tujuan yang penting dari segi pembelajaran. Dan tujuan penelitian ini untuk mengetahui penggunaan permainan berburu harta karun pada pembelajaran mufradat dan untuk mengetahui efektivitas penggunaan permainan berburu harta karun pada pembelajaran mufradat dalam meningkatkan kemampuan siswa.Dan populasi pada penelitian ini seluruh siswa kelas sepuluh yang ada di SMA N 4 Langsa tahun ajaran 2019/2020 dengan jumlah siswa 96 siswa, dan sampel kelas XIPS1 dan XIPS2. Dan penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode eksperimen. Dan peneliti ini menggunakan observasi, wawancara, dan tes untuk mengumpulkan data dan informasi. Sesudah peneliti melakukan penelitian maka hasil penelitian ini adalah penggunaan permainan berburu harta karun pada pembelajaran mufradat sesuai dengan teori dan penggunaan permainan berburu harta karun efektif pada pembelajaran mufradat dalam meningkatkan penguasaan kosakata siswa dengan bukti thitung lebih besar dari ttabel dengan nilai 7,28>2,00 maka hipotesis di terima.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing I : M. Fadli, M.Pd Pembimbing II: Khairul Amri, M.Pd |
Uncontrolled Keywords: | Permainan “ Berburu Harta Karun - Mufradat |
Subjects: | Pendidikan > Pendidikan Bahasa Arab |
Divisions: | Fak. Tarbiyah & Ilmu Keguruan > Pendidikan Bahasa Arab |
Depositing User: | mrs Editor Pustaka |
Date Deposited: | 04 Aug 2022 03:31 |
Last Modified: | 04 Aug 2022 03:31 |
URI: | http://digilib.iainlangsa.ac.id/id/eprint/2771 |
Actions (login required)
View Item |