Hanafi, 2012017035 (2022) Analisa Fikih Syafiiah Terhadap Pendapatan Content Creator di Kota Langsa. Skripsi thesis, Institut Agama Islam Negeri Langsa.
Text
HANAFI. 2012017035. HES. 2022.pdf Download (1MB) |
Abstract
Content Creator adalah kegiatan menyebarkan informasi yang ditransformasikan kedalam sebuah gambar, video dan tulisan atau disebut sebagai sebuah konten, yang kemudian konten tersebut disebarkan melalui platform media sosial seperti youtube, instagram tiktok dan media lainnya. Yang pada saat ini banyak digemari masyarakat karena selain memberikan informasi juga dapat memperoleh penghasilan, akan tetapi dalam pembuatan content sendiri banyak hal-hal yang negatif juga, berdasarkan hal tersebut peneliti tertarik untuk meneliti pendapatan content creator dianalisis menurut fikih syafiiah atau pendapat para ulama mazhab Syafii, adapun yang tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui bagaimana sistem pendapatan content creator dari media social, selanjutnya untuk mengetahui hukum pendapatan content creator menurut analisa fikih Syafiiah. Adapun dalam penelitian ini peneliti menggunakan penelitian studi pustaka, dimana penelitian Studi Kepustakaan ini memperoleh data yang didapat dengan cara mempelajari buku-buku referensi kepustakaan berupa buku-buku upah, conten crator, dan buku fiqh muamalah, video. Aadpunhasil penelitian yang diperoleh yaitu Sistem pendapatan creator yang diperoleh dari pembuatan content merupakan hasil kerjasama dengan pihak youtube memang memerlukan proses yang cukup panjang untuk di setujui, selain peraturan-peraturan yang harus di patuhi dalam konten-kontennya, adapula proses yang dapat membatalkan kontrak kerja atau keberlangsungan kerja sama antara creator atau pemilik channel dengan pihak youtube. Hukum pendapatan dari kerjasama Content Creator menurut fiqh Syafiiah terbagi kepada dua dimana hukumnya boleh dan juga haram
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing I : Dr. Abd. Manaf, M.Ag Pembimbing II: Muhammad Firdaus, Lc, M.SH |
Uncontrolled Keywords: | Fikih Syafiiah, Content Creator, Kota Langsa |
Subjects: | Hukum Islam > Ekonomi Islam |
Divisions: | Fak. Syariah > Muamalah (Hukum Ekonomi Syariah) |
Depositing User: | mrs Editor Pustaka |
Date Deposited: | 06 Jul 2022 03:42 |
Last Modified: | 06 Jul 2022 03:42 |
URI: | http://digilib.iainlangsa.ac.id/id/eprint/2637 |
Actions (login required)
View Item |