Hidayatullah, 1012019089 (2024) Efektivitas Pembelajaran Baca Tulis Al-Quran (BTQ) terhadap Kemampuan Membaca Al-Quran Siswa Di SMA Negeri 2 Langsa. Skripsi thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI LANGSA.
![]() |
Text
HIDAYATULLAH.pdf Download (1MB) |
Abstract
Pembelajaran Baca Tulis Qur’an (BTQ) merupakan kegiatan ekstrakulikuler dilaksanakan seminggu sekali yang dilaksanakan diluar mata pelajaran umumnya dan kegiatan yang dijadwalkan ialah 30 menit. Metode pelaksanaanya ini tidak ditetapkan disekolah, Para guru pembina mencari cara sendiri agar pembelajaran Baca Tulis Qur’an ini berjalan dengan baik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui, Bagaimana efektifitas pelaksanaan pembelajaran baca tulis al-qur’an di SMA Negeri 2 Langsa, Bagaimana kemampuan siswa dalam membca Al-qur’an sebelum mengikuti pembelajaran BTQ. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif menggunakan dua sumber data primer yang diperoleh dari guru pembina BTQ, Kepala sekolah,dan siswa BTQ, Adapun sumber data sekunder diperoleh secara tidak langsung yaitu berupa buku,catatan,artikel atau jurnal yang berkaitan dengan penelitian ini. Metode yang digunakan dalam pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Prosedur pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan cara melakukan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. adanya dukungan dari kepala sekolah, guru pembina yang ahli dalam meningkatkan bacaan siswa, memberikan support kepada siswa baik itu semangat tinggi dan motivasi menjadi poin pendukung dalam kegiatan ini. Sementara penghambat adanya siswa yang juga belum mengenal huruf hijaiyah dan kurang motivasi dari orangtua siswa yang belum lancar membaca Al-Qur’an, Kurangnya disiplin siswa dalam waktu pembeljaran ada siswa yang malu saat pembelajaran dimulai jadi akibat nmya dia tidak masuk dalam pembelajaran, dan siswa sangat banyak sekali belum bisa membaca Al-Qur’an
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing I : Dr. Latifah Hanum, MA Pembimbing II: Nani Endri Santi, MA |
Uncontrolled Keywords: | Efektivitas Pembelajaran, Baca Tulis Al-Qur’an ( BTQ), Kemampuan Bacaan Al-Qur’an |
Subjects: | Pendidikan > Motivasi Belajar |
Divisions: | Fak. Tarbiyah & Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | mrs Editor Pustaka |
Date Deposited: | 17 Apr 2025 04:22 |
Last Modified: | 17 Apr 2025 04:22 |
URI: | http://digilib.iainlangsa.ac.id/id/eprint/4354 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |