Ulfatul Ulya, 3022019061 (2023) Kesiapan Menikah Pada Siswa Yang Berpacaran di MAN 1 Langsa. Skripsi thesis, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI LANGSA.
Text
Bab 1-5 Ulfaa Setelah sidang (1).pdf Download (1MB) |
Abstract
Individu iyang itelah imatang isecara iseksual, imempunyai ikeinginan untuk imengetahui imasalah iseksual, iberinteraksi, idan imemikat ilawan ijenis. Hal iini imendorong iremaja iuntuk imembentuk ihubungan iyang ikhusus dengan lawan ijenis. iHubungan ikhusus iini isecara iumum idi iistilahkan sebagai pacaran. Apalagi ipada isaat iperkembangan izaman iseperti isaat iini, maraknya pergaulan ibebas ipara ipelajar iataupun isiswa iseperti ipacaran iyang mengakibatkan ihamil idan iharus idi inikahkan iyang ikebanyakan irumah tangga seperti iini itidak ibertahan ilama ihingga iterjadi iperceraian. Masalah inti iyang banyak idialami ipasangan iyang itelah imenikah. iApabila iditelaah lebih ijauh, permasalahan itersebut ididuga ibersumber idari ikurangnya kesiapan menikah pasangan iketika imemasuki ijenjang ipernikahan. Adapun tujuan dari penelitiaan ini adalah untuk mengetahui kesiapan menikah pada siswa yang berpacaran di MAN 1 Langsa. Pada penelitian ini, peneliti menggunakan metode penelitian kualitatif. Adapun populasi dari penelitian ini yaitu siswa/i yang berada di MAN 1 Langsa dengan jumlah informan 7. Penentuan informan dilakukan dengan teknik snowball sampling ini dipilih waka kesiswaan yang akan menjadi key informan untuk selanjutnya memberikan petunjuk siapa informan yang tepat. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui wawancara. Teknik analisis data dilakukanidengan imenggunakan ianalisis idata ikualitatif imodel interaktif idari iMilles idan iHuberman iyang iterdiri idari ireduksi idata, penyajian idata idan ikesimpulan. Hasil analisis data menunjukkan bahwa kesiapan menikah pada Siswa MAN 1 Langsa masih tergolong kedalam kategori belum siap. Faktor yang mempengaruhi adalah sedang mengenyam pendidikan, belum mampu dalam hal finansial, emosional yang belum stabil, ekonomi keluarga, sosial, dan kesiapan mental maupun moral yang masih belum luas wawasan mengenai hal tersebut.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing I :Rizky Andana Pohan, M.Pd Pembimbing II:Wan Chalidaziah, M. Pd |
Uncontrolled Keywords: | Kesiapan menikah, Berpacaran, Siswa |
Subjects: | Hukum Islam > Munakahat |
Divisions: | Fak. Ushuluddin, Adab & Dakwah > Bimbingan dan Konseling Islam |
Depositing User: | mrs Editor Pustaka |
Date Deposited: | 20 Feb 2024 03:35 |
Last Modified: | 20 Feb 2024 03:35 |
URI: | http://digilib.iainlangsa.ac.id/id/eprint/3977 |
Actions (login required)
View Item |